Warga Kedusunan Sukaharja Desa Madisari Gelar Pengajian Rutinan Sekaligus Halal Bihalal

Pewarta : Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Warga Masyarakat Dusun Sukaharja Desa Madiasari Kecamatan Cineam Kabupaten Tasikmalaya menggelar pengajian bulanan sekaligus halal bihalal yang bertempat di mesjid Jamie Daarul Huda Al Amin Rt 019 Rw 04 Dusun Sukaharja Desa Madiasari, Minggu (27/05/25). Dalam acara pengajian bulanan dan halal bihalal tersebut turut hadir ketua MUI […]

Continue Reading

Tingkatkan Infrastruktur Pembangunan, Pemdes Madiasari PerbaikiĀ Gorong Gorong Dan TPT

Pewarta : Riki Yuda Editor : S.Mustika KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Demi meningkatkan pembangunan infrastruktur desa, Pemerintah Desa (Pemdes) Madiasari, Kecamatan Cineam Kabupaten Tasikmalaya, tengah melaksanakan perbaikan insfratruktur yang meliputi pembangunan gorong-gorong dan tembok penahan tanah (TPT) yang berlokasi di Kedusunan Cikanyere tepatnya di Rt 10 Rw 03, Sabtu (26/05/25). Adapun Perbaikan ini menjadi langkah […]

Continue Reading

SMAN 1 Manonjaya Bekerjasama Dengan Brigif 13 /Galuh Rahayu Gelar Aksi Kemanusiaan

Pewarta:Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – SMAN 1 Manonjaya kabupaten Tasikmalaya kembali menegaskan komitmennya terhadap keperdulian sosial melalui kegiatan sosial melalui kegiatan santunan kemanusiaan, Jumat (25/05/25). Dalam santunan sosial kemanusiaan ini SMAN 1 Manonjaya menyalurkan bantuan untuk Daerah Papua yang bekerjasama dengan Brigade Infanteri ( Brigif ) 13/Galuh Rahayu, yang nantinya akan mendistribusikan ke wilayah […]

Continue Reading

Pemdes Madiasari Laksanakan Sosialisasi Terkait Pendaftaran Tanah Lintas Sektor UMKM

Pewarta :Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Bertempat di Gedung Olahraga (GOR) Desa Madiasari di adakan kegiatan penyuluhan pendaftaran tanah lintas sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di kabupaten Tasikmalaya tahun anggaran 2025. Dalam kesempatan tersebut turut hadir Kepala Desa Madiasari Wawan, Kasie PHP H.Asep Haryadi H.Nandang Supriatna bagian pengukuran dari kantor BPN kabupaten […]

Continue Reading

TP PKK Desa Karanglayung Gelar Rakor Sekaligus Peringati Hari Kartini

Pewarta: Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Bertempat di GOR Desa Karanglayung Kecamatan Karangjaya Kabupaten Tasikmalaya Rabu (23/05/25) telah di laksanakan kegiatan rapat Koordinasi (Rakor) PKK tingkat Desa Karanglayung yang di lanjutkan dengan memperingati hari Kartini dan halal bihalal. Dalam kegiatan tersebut turut hadir kepala desa karanglayung Epen Ruswandi, Ketua PKK Desa Karanglayung Cucu Rohaeni, […]

Continue Reading

UPTD BPP Kecamatan Cineam Laksanakan Pertemuan Rutin Bersama Kelompok Tani Dan Gapoktan

Pewarta : Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Bertempat di aula UPTD BPP Kecamatan Cineam Kabupaten Tasikmalaya di gelar kegiatan sosialisasi pertemuan kelompok tani dan Gapoktan sekecamatan Cineam. Senin (21/05/25). Dalam pelaksanaan pertemuan tersebut turut hadir kepala UPTD BPP Cineam Catur Hadianto, para penyuluh pertanian, para ketua KWT seKecamatan Cineam, para pengurus Kelompok tani dan […]

Continue Reading

PPK Kecamatan Cineam Gelar Rapat Pleno

Pewarta: Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Panitia Pemungutan Suara (PPK) Kecamatan Cineam menggelar rapat pleno pada pemilihan ulang suara (PSU) Kabupaten Tasikmalaya yang di laksanakan pada (19/05/25) kemarin. Acara rapat pleno tersebut di gelar di GOR Desa Cineam, Senin (21/05/25). Rapat pleno terbuka di hadiri oleh ketua PPK kecamatan Cineam Cahyadi Heryadi, Camat Cineam […]

Continue Reading

Kembali Torehkan Prestasi Gemilang Ikhsan Mubarok Santri Miftahul Huda 2 Ciamis Juara Umum

Pewarta : Riki Yuda KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Kembali prestasi gemilang di torehkan oleh Ikhsan Mubarok santri Miftahul Huda 2 Ciamis, yang meraih juara umum untuk 5 kalinya dan mendapatkan tiket perjalanan umroh. Menurut orang tua Ikhsan Mubarok Makmun Sidik dan Susilawati, menyampaikan Alhamdulilah Putra Kami kembali menorehkan prestasi yang sangat membanggakan bisa meraih lagi […]

Continue Reading

Sigap Anggota Polres Tasikmalaya Bantu Warga Yang Pingsan di TPS

KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Bentuk kepedulian anggota Polri kepada masyarakat bukan hanya di tunjukan dengan kata kata saja, tetapi memerlukan tindakan nyata untuk menolong kepada sesama. Hal itu tercermin dari petugas kepolisian anggota Polsek Leuwisari Polres Tasikmalaya yang responsif kepada masyarakat ketika membantu salahsatu warga yang pingsan selepas menyalurkan hak pilihnya di pemungutan suara ulang […]

Continue Reading

Pemilihan Suara Ulang Di Kabupaten Tasikmalaya, Ini Harapan Warga Kecamatan Manonjaya

Reporter : A.Mulyana KAB.TASIK | FOKUSPRIANGAN.ID – Pemilihan Suara Ulang (PSU) dalam pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Tasikmalaya, menjadi momentum penting bagi masyarakat untuk memilih pemimpin daerah yang mampu membawa perubahan signifikan. Harapan besar tertuju pada kepala daerah yang nantinya akan terpilih. Menurut salah satu Tokoh Masyarakat Manonjaya Abah Popo, mengatakan pemimpin atau kepala daerah […]

Continue Reading