Bawaslu Kabupaten Subang Ajak ASN Bersikap Netral pada Seluruh Tahapan Pilkada Serentak Tahun 2024
Pewarta: Keykey KAB.SUBANG | FOKUSPRIANGAN.ID – Bawaslu Kabupaten Subang menggelar kegiatan sosialisasi bertajuk “Pengawasan Partisipatif dan Netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) pada Pemilihan Kepala Daerah Tahun 2024. Acara ini diselenggarakan di Laska Hotel Subang dan dihadiri oleh perwakilan ASN dari berbagai dinas dan kecamatan di wilayah Kabupaten Subang. Jumat (13/09/2024) Ketua Bawaslu Kabupaten Subang, Achmad […]
Continue Reading