Dihantam Pandemi Covid-19 Dua Tahun Pedagang Hewan Kurban di Tangsel Sepi Pembeli
TANGSEL. FOKUSPRIANGAN.ID – Biasanya menjelang hari raya Idul Adha 1442 H pedagang hewan kurban seperti sapi, kerbau, kambing dan domba ramai dipenuhi pembeli yang ingin berkurban. Tapi semenjak pandemi Covid-19 yang sudah dua tahun. Pedagang hewan kurban sepi dikunjungi pembeli. Setidaknya hal itu dikatakan, H. Usman salah seorang pedagang hewan kurban di jalan Merpati Raya […]
Continue Reading