Hendak Membeli Gas Elpiji Seorang Ibu Tertabrak Sepeda Motor

KAB. TASIK. FOKUSPRIANGAN.ID – Seorang pengendara motor Yamaha Mio matic dengan nopol Z 6139 RB warna hitam, tak bisa mengendalikan kendaranya hingga menabrak seorang ibu yang bernama Nong (68) Warga Kp.Babakan Jeruk, Rt 05 Rw 02 Desa Lengkongjaya Kecamatan Cigalontang Kabupaten Tasikmalaya, Kamis (21/10/21). Korban dan penabrak sempat tak sadarkan diri paska kejadian. Korban Ibu Nong (68), […]

Continue Reading

Stok Oksigen Terbatas, Puskesmas Banjarsari Tidak Menerima Pasien Sesak Napas, Ini Kata Kapus Banjarsari

KAB. CIAMIS. FOKUSPRIANGAN.ID – Stok oksigen terbatas di Puskesmas Banjarsari, Kecamatan Banjarsari, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat terpakasa tidak bisa lagi menerima pasien dengan bergejala sesak napas. Hal tersebut mulai di berlakukan pada hari Sabtu (17/07/21) hingga batas waktu yang belum bisa di tentukan. Melalu surat pemberitahun yang terpasang di depan pintu Puskesmas menyebutkan, sehubungan dengan […]

Continue Reading

100 Warga Perumahan D’Village Antusias Ikuti Vaksinasi Covid-19

KOTA TASIK, FOKUSPRIANGAN.ID – Mengambil tempat di Madrasah Ar-Rahman yang berada di Perum D’Village RW 18 Kelurahan Mangkubumi Kecamatan Mangkubumi Kota Tasikmalaya telah dilaksanakan kegiatan vaksinasi, Selasa (6/7/21). Kegiatan tersebut tampak di pantau oleh Lurah Mangkubumi Erik Nurbani, S.STP, Seklur Mangkubumi Mamat Rahmat, S.IP, Babinsa Kelurahan Mangkubumi Serma Ogi Hakiki, Bhabinkamtibmas Kelurahan Mangkubumi Bripka Eddy […]

Continue Reading

Mencegah Angka Kematian Pasien Isoman, Nakes Mangkubumi Lakukan Pemeriksaan Pasien Lansia Yang Isoman di Rumah

KOTA TASIK, FOKUSPRIANGAN.ID – Dalam rangka mencegah sekaligus menekan angka kematian pasien yang diduga terpapar Covid-19 yang sedang menjalani isolasi mandiri di rumah, tenaga kesehatan Puskesmas Mangkubumi melaksanakan kegiatan pemeriksaan. Hal ini di katakan Surveilans dari UPTD Puskesmas Mangkubumi, Asep Budi Mulyana. Di hari Senin tanggal 5 Juli 2021 saya ditemani tracer juga dari Puskesmas […]

Continue Reading

Aksi Pencurian Motor Siang Bolong di Puskesmas Mangunjaya Terekam CCTV

PANGANDARAN.FOKUSPRIANGAN.ID – Motor milik tenaga kesehatan, Nuni Suharti Am.Keb yang bertugas di Puskesmas Mangunjaya, Kabupaten Pangandaran, Jawa Barat raib di gondol maling. Sabtu (03/07/21). Aksi pencurian tersebut sempat terekam kamera CCTV yang terpasang depan Puskesmas, aksi pencuri menjalankan aksinya saat dalam keadaan situasi sedang sepi. Terlihat dengan jelas dalam rekam vidio CCTV pelaku seorang pria yang […]

Continue Reading

Satu Nakes Positif Covid-19 Puskesmas Ciseeng Tutup Sementara Pelayanan Kesehatan

BOGOR. FOKUSPRIANGAN.ID – Puskesmas Ciseeng akan menutup sementara giat pelayanan kesehatan mulai hari Rabu hingga Jum’at (30 Juni – 2 Juli). Pasalnya ada seorang tenaga medis yang dinyatakan positif covid-19. Kepala Puskesmas Ciseeng, dokter Marlina Mafilinda mengatakan, hal itu dilakukan sebagai upaya sterilisasi area puskesmas dan pelaksanaan tes swab bagi 56 tenaga kesehatan di puskesmas […]

Continue Reading