Akses Jalan Menuju Destinasi Wisata Jangari Perlu Perbaikan

KAB. CIANJUR. FOKUSPRIANGAN.ID – Jalan rusak dan berlubang banyak dikeluhkan wisatawan yang hendak memasuki kawasan Wisata Waduk Cirata Jangari, Kecamatan Mande, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat. Hal ini diungkapkan Ketua Kelompok Sadar Wisata ( Pokdarwis ) Hendra, ia mengatakan bahwa dari mulai ruas jalan tungturan Jangari Kecamatan Mande, banyak di keluhkan wisatawan ataupun para pengendara kendaraan […]

Continue Reading