Pewarta: Keykey
KAB. SUBANG. FOKUSPRIANGAN.ID – SMPN 2 Cibogo Kecamatan Cibogo Kabupaten Subang Bagikan Surat Kelulusan dan sebanyak 107 siswa siswi SMPN 2 Cibogo di nyatakan Lulus. Jumat (09/06/2023).
Pembina OSIS SMPN 2 Cibogo Prio mengatakan Dengan kelulusan ini di harapkan siswa dan siswi SMPN 2 cibogo mempunyai kemampuan untuk bisa melanjutkan ke jenjang sekolah yang lebih tinggi.
Sehingga selepas keluar dari sekolah SMPN 2 Cibogo, siswa tersebut harus mampu bersaing dengang yang lainnya,”katanya.
Adapun jumlah siswa yg lulus ada sekitar 107 siswa dengan 4 rombel.
Yang tadinya berjumlah 4 rombel menjadi 5 rombel, Dan mudah mudahan dengan kelulusan ini bisa menambah rombel baru.”Tutupnya.