Pewarta : Yulius Usman
KAB.GARUT. FOKUSPRIANGAN.ID – Semangat seorang Janda muda pelaku UMKM pengusaha pemancingan mainan anak-anak yang begitu bersemanagat berdagang dan bekerja keras demi masa depan keluarganya, wanita ini menyewakan pemancingan mainan anak-anak kepada para pengujung di alun-alun kota garut yang selalu di kujungi pengunjung yang membawa anaknya untuk bermain, karena disana apapun jenis permainan selalu ada termasuk pemancingan anak.
Selain usaha pemancingan anak untuk menambah penghasilan dia juga seorang karyawan Dinas Lingkungan Hidup di Pemda Garut. tugasnya setiap siang membersihkan sampah dan sapu-sapu dari kotoran yang ada area jalan Ahmad Yani depan alun-alun garut dan sorenya sekitar jam 16.00 dia menggelar mainan kolam pancingan anak-anak sampai jam 18.00 Wib.
Wanita ini telah di karuniai 2 orang anak dari suami yang telah meninggal 6 bulan yang lalu. ibu itu bernama Wanti Fatmawati asal Sumedang berumur 40 tahun tinggal di Jln Cimanuk, Kp. Kaum Lebak Kecamatan Garut kota kabupaten petugas kebersihan Pemda Garut.
Dia mengatakan kepada kami bahwa di sudah 4 tahun tinggal di garut baru 5 bulan dia menyewakan mainan pancingan anak dan 4 bulan bekerja di dinas lingkungan hidup Kabupaten Garut.
Menurutnya tahun baru sekarang penghasilan minim cuma dapet 400 ribu pada malam tahun baru dan hari biasa dia dapat 100 ribu.semoga pengunjung tetap ramai supaya dapat keuntungan lebih buat menghidupi keluarganya.”tutupnya.